Wajib Tahu: Perubahan Skema Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri Tahun 2023
Tahun 2023 mendatang, skema seleksi masuk perguruan tinggi negeri resmi menggunakan sistem baru. Hal ini disampaikan langsung oleh Menteri Pendidikan RI, Nadiem Makarim, pada September 2022. Perubahan ini diterapkan pada semua jalur masuk perguruan tinggi negeri (PTN). Ada tiga jalur masuk perguruan tinggi negeri, yaitu Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggu Negeri (SNMPTN), Ujian Tulis … Read more