PROGRAM SUPERINTENSIF

Program Super Intensif Bimbingan PMUI dihadirkan dalam dua bentuk yaitu Super Intensif Offline ( tatap muka ) dan Super Intensif Online. Adapun Super Intensif Offline merupakan program khusus dengan pembelajaran setiap hari selama menjelang SNBT di Kantor Bimbingan PMUI. Adapun lokasi kantor Bimbingan PMU yaitu terletak di kawasan mahasiswa UI daerah Depok sehingga banyak pilihan penginapan ( kost ) bagi siswa/i dari luar kota yang ingin menginap. Pembelajaran Super Intensif offline merupakan alternatif bagi siswa/i untuk belajar lebih fokus dan lebih maksimal karena interaksi langsung dengan team pengajar yang tentunya dengan penerapan protokol Covid-19. Sementara itu program Super Intensif Online kami hadirkan bagi Siswa/i yang masih khawatir keluar rumah.

SUPERINTENSIF (NON MENGINAP)

Benefit :

N

Non-Menginap

N

Belajar Full 3 Sesi Per Hari

N

Sekelas 10 Orang

N

Penempatan Kelas Sesuai Assessment

N

Kegiatan Berlangsung Selama 30 Hari Full

N

Laporan Progres Belajar

N

Seminar Motivasi dan Konsul Pelajaran Setiap Saat

N

Modul Berisi Materi Lengkap dan Soal-Soal Prediktif SNBT 2024

N

Makan Siang 1x

N

Try Out CBT Rutin Berbasis SNBT

Lokasi Belajar :

  • Kegiatan Belajar di Office Center Bimbel PMUI, Jalan H. Kodja Raya No.54 Kukusan (Belakang Kampus UI). Posisi bimbel persis disekitar lingkungan pendidikan UI, tersedia banyak penginapan berupa kost khusus Putri atau Putra, sehingga bisa menjadi alternatif bagi peserta yang mau menginap secara mandiri selama kegiatan belajar.

Jadwal Kegiatan :

JAM SENIN, SELASA, RABU
09.30 – 10.00 LATIHAN SOAL
10.00 – 12.00 BELAJAR SESI 1
12.00 – 13.30 ISTIRAHAT
13.30 – 15.30 BELAJAR SESI 2
15.30 – 16.00 ISTIRAHAT
16.00 – 18.00 BELAJAR SESI 3
JAM KAMIS, JUMAT, SABTU
08.30 – 09.00 LATIHAN SOAL
09.00 – 11.00 BELAJAR SESI 1
11.00 – 12.00 ISTIRAHAT
13.00 – 15.00 BELAJAR SESI 2

Start Belajar :

  • Pembelajaran berlangsung menjelang ujian SNBT 2024 dengan lama pembelajaran sebulan full. Adapun tanggal pelaksanaan program belajar Superintensif akan kami infokan setelah tanggal ujian SNBT dirilis oleh pihak penyelenggara SNBT.

Biaya Program : Rp 12.500.000

Daftar Program Bimbingan PMUI

Anda merasa cocok dengan program ini ? Jangan tunda mimpimu untuk masuk ke perguruan tinggi favoritmu. Daftar sekarang juga. Quota bimbingan terbatas hanya untuk kamu yang tak menunda mengejar mimpi.

HUBUNGI KAMI

Jangan tunda mimpimu untuk masuk ke Perguruan Tinggi Negeri favorit.
Segera hubungi kami.

Office & Learning Center

Jalan Kodja Raya No.54, Kukusan, Kecamatan Beji (Belakang Kampus UI), Kota Depok, 16425

Phone & Email

08111166356 ( 24 Jam )
bimbelpersiapanmasukui@gmail.com

w

SMS & Whatsapp

08111166356 ( 24 Jam )

Jam Kerja

Senin-Sabtu : 08.00-16.00
Minggu : Bisa janjian dengan marketing kami